Mengenal UKM IFLS Divisi Jepang ITS
Masamalas.com – Mengenal UKM IFLS divisi Jepang ITS Surabaya. IFLS (ITS Foreign Language Society) merupakan salah satu UKM yang ada di ITS. IFLS berfokus dalam mempelajari bahasa asing. IFLS ini dibagi menjadi 3 divisi lagi, antara lain ...